Benarkah Muslim Syiah Mengutuk Sahabat?
Tentang ini mungkin pertanyaannya harus diubah, ”Benarkah di kalangan Syiah ada orang yang mengutuk Abu Bakar dan Umar bin Khaththab?”
Jadilah engkau orang berilmu, atau orang yang menuntut ilmu, atau orang yang mau mendengarkan ilmu, atau orang yang menyukai ilmu, dan janganlah engkau menjadi orang yang kelima maka kamu akan celaka. (HR Al-Baihaqi)
Benarkah Muslim Syiah Mengutuk Sahabat?
Tentang ini mungkin pertanyaannya harus diubah, ”Benarkah di kalangan Syiah ada orang yang mengutuk Abu Bakar dan Umar bin Khaththab?”
Apakah ada syarat-syarat tertentu untuk mencintai Ahlulbait? (Sebab) ada yang mengatakan tidak cukup cinta tanpa adanya ciri dalam kehidupan sehari-hari.