Saya terganggu dengan sebuah pertanyaan dan pernyataan dari grup-grup whatsapp yang menyebut ajaran Islam mazhab Syiah disebut bukan bagian dari Islam karena ucapan syahadatain, kitab suci, nabi, dan kiblat berbeda dengan umat Islam mazhab Sunni (Ahlussunnah). Bahkan menyebutkan Syiah melegalkan perzinaan dan menghujat sahabat beserta istri Nabi. Sudah pasti pernyataan di atas berasal dari orang-orang kurang gaul dan salah informasi dalam menerima informasi yang terkait dengan Syiah.
Jadilah engkau orang berilmu, atau orang yang menuntut ilmu, atau orang yang mau mendengarkan ilmu, atau orang yang menyukai ilmu, dan janganlah engkau menjadi orang yang kelima maka kamu akan celaka. (HR Al-Baihaqi)
20/11/21
17/11/21
Hukum Operasi Selaput Dara (Keperawanan)
Soal: Apa pendapat Anda mengenai operasi selaput dara bagi wanita yang sudah kehilangan keperawanannya karena kecelakaan atau tidak sengaja untuk mengelabui suaminya dan menghindari hukuman sosial yang kejam?
Langganan:
Postingan (Atom)